Skip to main content

manfaat dan khasiat tali pusar

Diarypena: catatan si penulis


Manfaat dan khasiat tali pusar➡
🔷Ada apa yah dengan tali pusar, bukannya tali pusar itu ada pada bayi yang baru di lahirkan...???

🔷Ya, benar. Tali pusar itu pasti ada pada bayi yang belum atau sudah di lahirkan. Fungsi tali pusar itu sendiri sebagai tempat untuk menyalurkan asupan-asupan makanan untuk si bayi sewaktu masih di dalam kandungan ibunya.

🔷Mungkin di berbagai tempat atau daerah , tali pusar mempunyai cerita atau kepercayaan-kepercayaan yang berbeda, entah itu mitos atau sungguhan.

🔷Di situlah akhirnya para peneliti tertarik melakukan penelitian-penelitian ilmiah tentang khasiat yang ada pada tali pusar.
Setelah para peneliti melakukan penelitian, akhirnya para peneliti menemukan khasiat atau kelebihan yang ada pada tali pusar yaitu DARAH TALI PUSAR.
Mengapa darah tali pusar??? Saya akan jelaskan dulu apa itu darah tali pusar. Darah tali pusar adalah darah yang tertinggal pada tali pusar bayi yang di potong. Nah, di dalam darah tali pusar itu mengandung SEL PUNCA/STEM CELLS sebagai pembentuk darah seperti terdapat pada sumsum tulang.
Selain itu, peneliti menemukan khasiat yang lainnya bahwa sel punca dapat menyembuhkan penyakit LEUKIMIA DAN TALASEMIA MAYOR melalui transplantasi sel punca.
Keunggulan lainnya, dari segi biaya operasi transplantasi lebih murah dan mudah di bandingkan transplantasi sel punca yang di ambil dari sumsum tulang dengan proses yang menyakitkan dan membutuhkan biaya mahal dengan kekurangannya sel punca yang di ambil dari sumsum tulang sudah banyak terpapar faktor lingkungan sehingga kondisi yang tidak murni lagi.

🔷Sedangkan keunggulan lainnya yang di ambil dari darah tali pusar ini, dari segi waktu yang relatif singkat.

🔷Bagaimana, kalian sudah tau kan manfaat dan khasiat dari tali pusar kita...???
Meskipun sudah ada penyembuhannya, paling utama tetap jaga kesehatan kalian yah , jangan lupa berdoa agar di jauhkan dari penyakit. Sampai jumpa lagi di SI PENA MEMBAWA TINTA PENGETAHUAN selanjutnya...

BACA JUGA:
To: manfaat dan khasiat tali pusar

Klik➡Tips sehat ragam penyakit (1)

Klik➡Tips sehat ragam penyakit (2)
Manfaat tidur dan keutamaannya

Klik➡Tips pengobatan terapi sederhana

Klik➡Daftar nama-nama tanaman dan tumbuhan obat

Klik➡Cara menanam cabai dengan mudah dan ramah lingkungan





Popular posts from this blog

Cara mengobati diabetes dan beberapa penyakit dengan tanaman obat herbal sambung nyawa

Cara mengobati diabetes dan beberapa penyakit dengan tanaman obat herbal sambung nyawa➡ 🔷Seperti yang diketahui bahwa penyakit yang sering menyerang di kalangan masyarakat di indonesia adalah diabetes. 🔷Salah satu pengobatan diabetes, yaitu dengan menggunakan ekstrak daun sambung nyawa. Daun sambung nyawa ini mudah di temukan dimana-mana bahkan kita dapat menemukannya di pekarangan rumah. 🔷Tidak banyak orang yang memanfaatkan daun sambung nyawa ini sebagai pengobatan herbal di karenakan diantaranya, minimnya pengetahuan tentang khasiat daun sambung nyawa. Oleh sebab itu saya ingin berbagi pengetahuan kepada teman-teman tentang khasiat daun sambung nyawa. 🔷Daun sambung nyawa mempunyai nama latin, yaitu GYNURA PROCUMMBENS . Awal penyebarannya diyakini berasal dari wilayah afrika lalu menyebar ke sumatra dan jawa dan dapat tumbuh sekitar 400➡500 DPL. Daun sambung nyawa juga di percaya mengobati beragam penyakit. selain diabetes, sambung nyawa juga berkhasiat, sebagai:

Cara merawat wajah menjadi putih, mulus dan bersih secara alami

Diarypena: catatan si penulis CARA MERAWAT WAJAH MENJADI PUTIH, MULUS DAN BERSIH SECARA ALAMI ➡ 🔷 Seperti judul konten ini cara merawat wajah putih, mulus dan cantik merupakan idaman semua orang Terutama pada kaum hawa atau wanita. pasti kalian juga mau kan teman-teman? Mungkin sebagian dari kalian sudah mencoba berbagai produk dan cara mendapatkan wajah yang cantik? Dan kalian juga Tak peduli seberapa banyak uang yang telah dikeluarkan hanya untuk memuaskan keinginan agar terlihat menawan dan cantik di hadapan lawan jenis (PRIA). Tapi alangkah baiknya jika kalian melakukan perawatan dengan cara sederhana tanpa menghambur-hambur kan uang banyak, yaitu dengan bahan-bahan alami. 🔷Memakai produk-produk kecantikan juga tidak 100% menjamin dapat menghasilkan sesuai yang diharapkan dan kabar buruknya, penggunaan produk kecantikan secara berlebihan dan sembarangan dapat memberikan efek buruk pada wajah ataupun kulit jika di gunakan terus-menerus karena kandungan kimia yang terd

Puasa ramadhan makna puasa dan keutamaannya

Pengertian atau makna puasa:    Puasa adalah kegiatan ibadah   yang di jalankan sebulan penuh oleh umat Islam yang berupa menahan keinginan makan-minum dan perbuatan tidak baik (buruk). Jadi secara keseluruhan ibadah puasa bertujuan mengekang hawa nafsu untuk keinginan untuk sebuah tujuan yaitu perbuatan yang di larang (maksiat), hingga waktu yang di tentukan saat fajar sampai terbenamnya matahari.    Dalam bahasa Arab puasa disebut juga dengan Ash Shiyaam (الصيام) atau Ash Shaum (الصوم). Secara bahasa Ash Shiyam artinya adalah al imsaak (الإمساك) yaitu menahan diri Kewajiban berpuasa di bulan ramadhan sesuai dengan firman AllAH TA’AlA: ÙŠٰٓاَÙŠُّÙ‡َا الَّØ°ِÙŠْÙ†َ اٰÙ…َÙ†ُÙˆْا Ùƒُتِبَ عَÙ„َÙŠْÙƒُÙ…ُ الصِّÙŠَامُ ÙƒَÙ…َا Ùƒُتِبَ عَÙ„َÙ‰ الَّØ°ِÙŠْÙ†َ Ù…ِÙ†ْ Ù‚َبْÙ„ِÙƒُÙ…ْ Ù„َعَÙ„َّÙƒُÙ…ْ تَتَّÙ‚ُÙˆْÙ†َۙ Yaa ayyuhal ladziina aamanuu kutiba ‘alaikumush shiyaamu kamaa kutiba ‘alal ladziina min qoblikum la’alakum tattaquun Artinya : “wahai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana diwajibkan atas ora